Rabu, 02 Mei 2012

Membuat T-Code di SAP

Klik kanan pada program (SE38) kemudian klik Create kemudian klik transaction seperti yang terlihat seperti gambar di bawah ini :
Setelah itu akan muncul gambar seperti di bawah ini :
Isi transaction code dengan nama t-code sesuai dengan keinginan pembuat yang disesuaikan dengan standar dari SAP. isi short text dengan keterangan, kemudian pindahkan tik pada program and selection screen (report transaksion) kemudian Enter maka akan tampil gambar seperti gambar di bawah ini :
isi program dengan nama t-code kemudian tik semua gui support. selamat mencoba. terima kasih

1 komentar:

  1. Terimakasih Banyak atas berbagi pengalaman anda semoga bermanfaat dan semoga sukses selalu dalam menginspirasi Terima kasih

    BalasHapus