Kamis, 10 Mei 2012

Menangani Error No database table exists for table di SAP

Izin share aja setelah mengalami error No database table exists for table di SAP kemarin-kemarin, seperti yang terlihat dalam gambar di bawah ini : Cara menanganinya buka T-Code SE11 kemudian masukkan nama table yang ERROR tersebut kemudian Klik Change atau Display (dua-duanya bisa dilakukan) hehehe. Kemudian klik utilities - Database Object - Database Utility seperti yang terlihat pada gambar di bawah ini : Setelah itu akan tampil seperti...

Rabu, 02 Mei 2012

Membuat T-Code di SAP

Klik kanan pada program (SE38) kemudian klik Create kemudian klik transaction seperti yang terlihat seperti gambar di bawah ini : Setelah itu akan muncul gambar seperti di bawah ini : Isi transaction code dengan nama t-code sesuai dengan keinginan pembuat yang disesuaikan dengan standar dari SAP. isi short text dengan keterangan, kemudian pindahkan tik pada program and selection screen (report transaksion) kemudian Enter maka akan tampil gambar...